Breaking News
Loading...
Selasa, 21 Desember 2010

Database Not Installed - Indobilling

09.08

Indobilling Versi 5.92 - Pernah saya mengalami kendala ketika biling server saya tiba-tiba tidak dapat ter-koneksi ke database , billing server tertulis Database not Installed.
Beberapa cara udah saya lakukan, di mulai dari meng-konecsikan kembali my sql, tapi tetap aja masih belum bisaaaaa !!!
dan Akhirnya saya menemukan caranya :

1. Exit billing servernya
2. folder warnet yang ada di c:/mysql/data/warnet - anda simpan di local disk lain 
3. Kemudian Cari file my.ini di c:\WINDOWS
4. Apabila ada, maka hapuslah file tersebut kemudian restart komputer anda
5. Tetapi bila tidak ditemukan, maka silahkan masuk command prompt - Alt+R > ketik "cmd"
6. Tuliskan net stop mysql
7. kemudian c:\mysql\bin\mysqld-nt.exe — uninstall
8. Setelah itu c:\mysql\bin\mysqld-nt.exe — remove
9. lalu instalah billing servernya lagi

kesimpulannya : Pindahkan data warnet ke local disk lain, tinggal kita instal ulang aja billing servernya ....
jika sudah terinstal, pindahkan kembali folder warnet pada tempat asalnya (di c:/mysql/data/warnet)

0 komentar:

Posting Komentar

Terima Kasih Semoga Artikel, Tutorial dan Informasi yang saya tulis bermanfaat bagi Anda :)

 
Toggle Footer